Opor Ayam+Kentang😊.
Kamu dapat harus Opor Ayam+Kentang😊 menggunakan 16 bahan dan 11
Langkah. Inilah cara kamu masak itu .
Bahan-Bahan Opor Ayam+Kentang😊
- Siapkan , Bahan utama.
- Siapkan 1/2 kg , Daging ayam.
- Siapkan 1/4 kg , kentang.
- Siapkan , Bahan untuk di haluskan.
- Siapkan 8 siung , bawang merah.
- Siapkan 1 siung besar , bawang putih.
- Siapkan 4 Biji , kemiri.
- Siapkan , Bumbu penyedap rasa.
- Siapkan 1 bungkus , bumbu opor.
- Siapkan 1 bungkus , santan kelapa instan.
- Siapkan secukupnya , Garam.
- Siapkan secukupnya , Micin.
- Siapkan secukupnya , Royco.
- Siapkan secukupnya , Lada bubuk.
- Siapkan secukupnya , Ketumbar bubuk.
- Siapkan secukupnya , Gula putih.
Cara pembuatan Opor Ayam+Kentang😊
- Pertama, bersihkan kentang lalu potong menjadi dadu kecil 😊.
- Kemudian,, goreng pada api sedang sampai setengah matang 😊.
- Lalu,,,bersihkan daging ayam dan rebus hingga dagingnya terasa empuk 😊.
- Selanjutnya, haluskan bahan (bawang merah, bawang putih, dan kemiri) 😊.
- Lalu, bahan yang sudah di haluskan di tumis sampai wangi 😊.
- Setelah itu,, masukan bumbu opor dan juga santan instan 😊.
- Tidak lupa beri air secukupnya supaya bumbu tercampur rata....
- Kemudian, masukan kentang yang sudah di goreng tadi juga daging ayam yang sudah di rebus....
- Lalu,,,beri penyedap rasa secukupnya😊😊 (garam, micin, royco, gula putih, lada bubuk, ketumbar) sesuaikan dengan takaran selera masing-masing ya....😊.
- Kemudian,, aduk dan tunggu sampai bumbu/penyedap rasa meresap dan terasa pas......
- Selesai....angkat dan hidangkan, beri taburan bawang goreng di atasnya😊😊😊.