Japanese Potato Salad.
Kamu dapat harus Japanese Potato Salad menggunakan 12 bahan dan 10
Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu.
Bahan-Bahan Japanese Potato Salad
- Siapkan 4 buah , kentang.
- Siapkan 1 buah , wortel.
- Siapkan 1 buah , timun jepang (saya tidak pake).
- Siapkan 1 buah , jagung manis (bila suka).
- Siapkan 1/4 buah , bawang bombay.
- Siapkan 2 lembar , smoke beef (saya tidak pake).
- Siapkan 2 butir , telur rebus.
- Siapkan 3 sdm , mayonnaise.
- Siapkan 1/2 sdt , dashi.
- Siapkan 1 sdm , cuka beras.
- Siapkan , Garam.
- Siapkan , Lada.
Cara pembuatan Japanese Potato Salad
- Siapkan semua bahan.
- Kupas kentang, potong kotak dan rebus di air mendidih. Saat kentang setengah matang, masukan jagung yang sudah disisir. Rebus hingga kentang matang.
- Wortel, timun dan bawang bombay diiris tipis2. Remas dengan garam. Diamkan 5-10 menit. Peras dengan menggunakan kain kasa, hingga air keluar..
- Tiriskan Kentang dan jagung yang sudah matang, lalu hancurkan kasar kentang dengan menggunakan garpu. Jangan sampe halus. Baiknya ada kentang yang masih bentuk gumpalan..
- Campurkan wortel, timun, bawang bombay dan smoke beef yang sudah dipotong kotak..
- Tambahkan cuka beras, aduk rata.
- Tambahkan bubuk dashi dan mayonaise, garam, lada. Aduk rata.
- Terakhir tambahkan telur rebus yang sudah dipotong kotak..
- Aduk rata dan koreksi rasa.
- Masukan ke lemari pendingin. Sajikan dingin lebih sedap..